90DaysForDiaryAnandaRYosi
Nama Anak: Ai Ryosi Hafidz Utomo
Pacitan, 10 Oktober 2017
Fasilitator dan Dokumentasi: Mama
Tempat Kegiatan; Rumah
Judul Kegiatan: Mandi Busa
Beberapa hari ini anak-anak lagi suka mainan air, dikit-dikit minta mandi katanya panas, pipis atau apalah padahal Cuma alasan saja mau main air, sehari bisa sampai 3-5 kali minta mandi. Akhirnya tadi pagi mama manfaatin sekalian mandi busa, sekalian maknya bisa nyuci sekalian jadi anak senang ibupun senang, ehh….
Menurut Buku Rumah Main Anak Mandi busa ini banyak sekali manfaatnya, diantaranya sensory play, mengenal busa dan merasakan teksturnya, mengenal konsep pencampuran dua bahan (air dan sabun), dan menumbuhkan kreativitas dan imajinasi. Caranya membuatpun mudah sekali, tinggal mencampur air dan sabun cair kemudian di blender hingga busa menjadi banyak, langsung tuang ke dalam bak mandi Ananda.
Melihat banyak busa Ananda langsung girang dan bermain busa, di ubek-ubek,,,bawa kursi kecil, terus naik ke kursi langsung nyebur ke bak, berimajinasi bermain salju katanya, seoalah-olah sudah pernah lihat salju aja nak,,,hehe.. Adik terus berlompat-lompat, berteriak-teriak, telapak tangannya di sentuhkan ke busa, mungkin adik merasa geli atau lembut gitu ya seneng banget, dan setelah itu di tiup busanya, di aduk-aduk pakai tongkat mayoret kakak. Sampai kedinginan dan baru mau selesai mainnya. Terus berimajinasi dan berkreasi ya nak. #ideation, #learner, #motorikkasar, #motorikhalus, #fitrahbelajar, #fitrahkreativitas, #fitrahjasmani
#Post23
#90DaysForDiaryAnanda
#PekaAkanUnikAnak
#MengikatMaknaSepenuhCinta
#Portofolio(AiRyosiHafidzUtomo)
#2y
#Pacitan30September2015
#PortofolioBakat
#BahasaBakat
#PortofolioPerkembangan
#BahasaTumbuhKembang
#FitrahBasedEducation(FBE)
#BelajarBersamaAlam
Pacitan, 10 Oktober 2017
Fasilitator dan Dokumentasi: Mama
Tempat Kegiatan; Rumah
Judul Kegiatan: Mandi Busa
Beberapa hari ini anak-anak lagi suka mainan air, dikit-dikit minta mandi katanya panas, pipis atau apalah padahal Cuma alasan saja mau main air, sehari bisa sampai 3-5 kali minta mandi. Akhirnya tadi pagi mama manfaatin sekalian mandi busa, sekalian maknya bisa nyuci sekalian jadi anak senang ibupun senang, ehh….
Menurut Buku Rumah Main Anak Mandi busa ini banyak sekali manfaatnya, diantaranya sensory play, mengenal busa dan merasakan teksturnya, mengenal konsep pencampuran dua bahan (air dan sabun), dan menumbuhkan kreativitas dan imajinasi. Caranya membuatpun mudah sekali, tinggal mencampur air dan sabun cair kemudian di blender hingga busa menjadi banyak, langsung tuang ke dalam bak mandi Ananda.
Melihat banyak busa Ananda langsung girang dan bermain busa, di ubek-ubek,,,bawa kursi kecil, terus naik ke kursi langsung nyebur ke bak, berimajinasi bermain salju katanya, seoalah-olah sudah pernah lihat salju aja nak,,,hehe.. Adik terus berlompat-lompat, berteriak-teriak, telapak tangannya di sentuhkan ke busa, mungkin adik merasa geli atau lembut gitu ya seneng banget, dan setelah itu di tiup busanya, di aduk-aduk pakai tongkat mayoret kakak. Sampai kedinginan dan baru mau selesai mainnya. Terus berimajinasi dan berkreasi ya nak. #ideation, #learner, #motorikkasar, #motorikhalus, #fitrahbelajar, #fitrahkreativitas, #fitrahjasmani
Sisi unik anak: learner, ideation,
Fitrah yang di tumbuhkan:fitrah belajar, fitrah jasmani, fitrah kreativitas
Perkembangan: motorik halus, motorik kasar
#90DaysForDiaryAnanda
#PekaAkanUnikAnak
#MengikatMaknaSepenuhCinta
#Portofolio(AiRyosiHafidzUtomo)
#2y
#Pacitan30September2015
#PortofolioBakat
#BahasaBakat
#PortofolioPerkembangan
#BahasaTumbuhKembang
#FitrahBasedEducation(FBE)
#BelajarBersamaAlam
Komentar
Posting Komentar